Tabuhan - Island


 

Buat kalian yang punya hobbi travelling - Snorkling - Diving jangan sampai lewatkan pulau yang satu ini.Tambah pengalaman anda bersama dengan semua orang terdekat anda dan ciptkan suasana baru dalam berwisata bahari

Habiskan hari yang menyenangkan melakukan tur island hopping, snorkeling, dan berjemur dalam tur 1 hari! Mulai perjalanan Anda di pagi hari dengan bertemu pemandu tur Anda di Pondok Bambu Grand Watudodol, Banyuwangi. Destinasi pertama yang akan Anda kunjungi adalah Pulau Menjangan. Setelah itu, kunjungi Pulau Tabuhan untuk bermain di pantai.


Pulau Tabuhan :

Selain memiliki air laut yang jernih kebiruan, ombak pada sisi utara Pulau Tabuhan juga terbilang cukup tenang. Karenanya, kegiatan snorkeling di kawasan wisata ini akan sangat menyenangkan. Untuk mendapat pemandangan bawah laut terbaik, cobalah menuju bagian tengah pulau. Tetap hati-hati dengan karang dan bulu babi yang mungkin terinjak kaki, ya!


Pulau Menjangan :

Pulau Menjangan  ini  terletak di sebelah utara Taman Nasional Bali Barat, tepatnya di Desa Klampok, Kecamatan Grokgak, Kabupaten Buleleng, Bali. Tempat ini juga terletak tidak jauh dari Pantai Lovina, yakni sekitar 60 km. Dari Banyuwangi Anda dapat menempuhnya dengan perjalanan laut sekitar 1 jam dengan pemandangan pasir putih taman nasional Bali Barat.

Selain menyelam, Anda juga bisa menikmati keindahan terumbu karang dan melihat ikan jenis gorgonial fanfish di pulau ini dengan snorkeling. Dasar laut pulau ini juga merupakan habitat bagi spesies penyu, hiu, tuna, jackfish, angelfish, belut moray, dan masih banyak lagi yang lainnya. 

So tunggu apalagi segera lakukan pemesanan untuk paket wisata anda,dengan menghubungi kami :

Info lebih lanjut
Marketing Office
Jl. Brawijaya Lingk,Cungking
Mojopanggung - Banyuwangi
Tlp 08113771199
IG. :Transbluefire.tour
FB. : Transbluefire
WEB. : Transbluefire.com
Email: transbluefire.tnt@gmail.com

#banyuwangitourism #banyuwangihits #banyuwangi24jam #banyuwangipunya #banyuwangiexplore #banyuwangikeren #banyuwangitrip #banyuwangibeautiful #banyuwangiindah #travelgram #travellers #travellifestyle #travellingindonesia #traveladdict #travellercantik #travelstories #indonesiabagus #pesonaindonesia #indonesiatraveller #indonesiaparadise #indonesiamaju #indonesiaku #hijabtraveller #hijabootd


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tradisi Turun Temurun Banyuwangi - Kebo - Keboan

KAMPUNG BATIK - BANYUWANGI

Wisata Eksotik Banyuwangi